Setelah kukang terhabituasi dan survive di habitat barunya, di Taman Nasional Halimun Salak. Sekarang waktunya tim IAR Indonesia memasang jembatan kanopi agar kukang bisa menjelajah lebih luas di habitat alaminya.
Tidak berhenti disitu saja, tim monitoring IAR Indonesia akan terus memantau dan mendata keberadaan kukang selama 3 sampai 6 bulan lamanya. Bagaimana cara tim memonitoring pergerakan kukang, tonton videonya ya.